Page 184 - Annual Report PT Fast Food Indonesia Tbk 2019
P. 184
IKHTISAR KINERJA UTAMA lAPoRAN MANAJEMEN PRofIl PERUSAHAAN ANAlISIS & PEMbAHASAN MANAJEMEN
PERfoRMANcE HIgHlIgHTS MANAgEMENT REPoRTS coMPANy PRofIlE MANAgEMENT’S DIScUSSIoN & ANAlySIS
Tata Kelola Perusahaan
Corporate Governance
Kebijakan Mengenai Keberagaman Komposisi Dewan
Komisaris dan Direksi
Policy of Diversity of The Board Of Commissioners and Board of Directors Composition
Susunan Direksi dan Dewan Komisaris Perseroan The composition of the Company’s Board of Directors
telah memenuhi keberagaman dan diwujudkan dalam and Commissioners has fulfilled the diversity and is
bentuk keberagaman kompetensi, pengalaman manifested in the diversity of competence, experience
serta latar belakang pendidikan Direksi dan Dewan and educational background of the Directors and
Komisaris yang sebagaimana di paparkan pada Commissioners as detailed in section profile of the
bagian profil Direksi dan Dewan Komisaris di Laporan Board of Directors and Commissioners in this Annual
Tahunan ini. Report.
Penerapan Pedoman GCG
GCG Guidelines Application
Pedoman Tata Kelola Perusahaan Terbuka Penerapan di FFi
Corporate Governance Guideline of Public Company Implementation at FFI
hUbUnGan PerUsahaan TerbUKa DenGan PemeGanG saham
DaLam menjamin haK-haK PemeGanG saham
RELATIONSHIP OF PUBLIC COMPANY WITH THE SHAREHOLDERS
IN ENSURING THE SHAREHOLDERS’ RIGHTS
Prinsip 1 / Principle 1
Meningkatkan Nilai Penyelenggaraan Rapat Umum Pemegang Saham (RUPS)
Improving the Value of General Meeting of Shareholders (GMS)
Perusahaan Terbuka memiliki cara atau prosedur teknis pengumpulan Memenuhi / Comply
suara (voting) baik secara terbuka maupun tertutup yang mengedepankan
independensi, dan kepentingan pemegang saham.
Public company has technical procedures for opened or closed voting
that promote independency and shareholders’ interest.
Seluruh anggota Direksi dan anggota Dewan Komisaris Perusahaan Memenuhi / Comply
Terbuka hadir dalam RUPS Tahunan.
All members of the Board of Directors (BOD) and Board of Commissioners
(BOC) are present at Annual GMS.
Ringkasan risalah RUPS tersedia dalam Situs Web Perusahaan Terbuka
paling sedikit selama 1 (satu) tahun. Memenuhi / Comply
Summary of GMS Minutes is available on public company’s website by no
less than 1 (one) year.
182 PT FAST FOOD INDONESIA TBK INNOVATION & DIGITAL TECHNOLOGY AS THE ENGINE OF SUSTAINABLE GROWTH