Page 147 - Annual Report PT Fast Food Indonesia Tbk 2019
P. 147

TaTa Kelola Perusahaan  TanGGunG Jawab sosial Perusahaan  laPoran KeuanGan 2019
                        TaTa Kelola Perusahaan
                        CorPoraTe GovernanCe
                        CorPoraTe GovernanCe    CorPoraTe soCial resPonsibiliTy  FinanCial sTaTeMenTs 2019


                                                                                          Tata Kelola Perusahaan
                                                                                              Corporate Governance







                     Dalam rangka memberikan nilai tambah bagi       In order to provide additional value to shareholders
                     pemegang saham dan pemangku kepentingan,        and stakeholders, the Company is committed
                     Perseroan berkomitmen untuk menjaga disiplin atas   to maintain the discipline of Good Corporate
                     penerapan Tata Kelola Perusahaan yang Baik (GCG)   Governance (GCG) implementation and always
                     terbaik dan selalu terbuka untuk ruang perbaikan   open for improvement in GCG implementation in
                     atas penerapan GCG sesuai dengan praktik terbaik   accordance with best practices and prevailing laws
                     peraturan perundang-undangan yang berlaku.      and regulations.

                     Selama tahun 2019, Perseroan terus meningkatkan   During 2019, the Company continues to improve the
                     kualitas layanan kepada konsumen melalui        quality of services to consumers through the Quality
                     pelaksanaan Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2015   Management System ISO 9001: 2015 by adding a
                     dengan penambahan ruang lingkup sertifikasi ISO   new scope to ISO 9001 certification where it was
                     9001 yang pelaksanaannya bersamaan dengan       executed together with the annual Surveillance Audit.
                     agenda Surveillence Audit tahunan.

                     Penerapan Sistem Manajemen Mutu disertai praktik   The implementation of Quality Management System
                     terbaik GCG dalam organisasi bertujuan untuk dapat   and GCG best practices within the organization will
                     mendukung visi dan misi Perseroan dalam jangka   enable a long-term support on the Company’s vision
                     panjang sehingga ke depannya diharapkan dapat   and mission, hence it is expected to strengthen the
                     memperkokoh kepercayaan serta meningkatkan nilai   trust and enhance the values of the Company in the
                     Perseroan di mata pemegang saham dan pemangku   future for the shareholders and other stakeholders.
                     kepentingan lainnya.
                     Dasar hUKUm                                     LeGaL reFerenCes


                     GCG Perseroan berpedoman pada antara lain:      GCG Perseroan berpedoman pada antara lain:

                     1.  Undang-Undang Republik Indonesia No. 40 Tahun   1.  Undang-Undang Republik Indonesia No. 40 Tahun
                        2007 tentang Perseroan Terbatas dan peraturan   2007 tentang Perseroan Terbatas dan peraturan
                        pelaksanaannya;                                 pelaksanaannya;
                     2.  Undang-Undang Republik Indonesia No.8 Tahun   2.  Undang-Undang Republik Indonesia No.8 Tahun
                        1995 Tentang Pasar Modal.                       1995 Tentang Pasar Modal.
                     3.  Serangkaian peraturan Pasar Modal dan Bursa   3.  Serangkaian peraturan Pasar Modal dan Bursa
                        Efek Indonesia.                                 Efek Indonesia.
                     PrinsiP GCG                                     GCG PrinCiPLes


                     Sebagai wujud komitmen penerapan GCG, Perseroan   As a form of GCG implementation commitment,
                     dalam melakukan aktivitasnya selalu didasari oleh lima   the Company in carrying out its activities is always
                     prinsip GCG antara lain Transparansi, Akuntabilitas,   based on five GCG principles namely Transparency,
                     Pertanggungjawaban, Independensi dan Kewajaran.    Accountability, Accountability, Independence and
                                                                     Fairness.
                     imPLemenTasi GCG TahUn 2019                     2019 GCG imPLemenTaTion


                     Perseroan melaksanakan berbagai program untuk   The Company implements various programs in order
                     dapat menanamkan pemahaman mengenai GCG         to continuously embed the understanding on GCG.
                     secara berkelanjutan. Selain itu, Perseroan juga   Moreover, the Company also consistently strives
                     secara konsisten berupaya memperbaiki kerangka   to improve its GCG framework and strengthen



                                                                                         PT FAST FOOD INDONESIA TBK 145
                     InovasI dan TeknologI dIgITal sebagaI Pendorong PerTumbuhan berkelanjuTan
   142   143   144   145   146   147   148   149   150   151   152