Page 83 - Annual Report PT Fast Food Indonesia Tbk 2019
P. 83

TaTa Kelola Perusahaan  TanGGunG Jawab sosial Perusahaan  laPoran KeuanGan 2019
                        CorPoraTe GovernanCe    CorPoraTe soCial resPonsibiliTy  FinanCial sTaTeMenTs 2019




                                                                                             Strategi Tahun 2019
                                                                                                  Strategies in 2019









                     baik pada kontrol dan pengawasan. Dengan        the help from the internal audit team, the financial
                     dukungan internal audit, proses kontrol keuangan   control process in the Company became more
                     Perseroan dapat semakin transparan dan dapat    transparent and accountable.
                     dipertanggungjawabkan.

                     CUsTomer serViCe eXCeLLenCe                     CUsTomer serViCe eXCeLLenCe

                     Untuk mengukur tingkat kulaitas layanan terhadap   To measure the quality of service given to its
                     konsumen, Perseroan menggunakan CHAMPS          consumers, the Company introduced CHAMPS
                     (Customer Service Excellence) yang telah digunakan   (Customer Service Excellence) that has been applied
                     pada tahun sebelumnya. CHAMPS adalah akronim    since the previous year. The CHAMPS is an acronym
                     untuk memastikan kebersihan restoran (Cleanliness),   that aims to ensure Cleanliness, hospitality, accuracy
                     keramahan (Hospitality), ketepatan dalam menerima   in taking and processing orders, maintenance of
                     dan menyiapkan pesanan (Accuracy), perawatan    facilities, serving high quality Products, and speed
                     fasilitas terbaik (Maintenance), produk bermutu tinggi   with Service.
                     (Products), dan layanan cepat (Speed with Service).




                       C       Cleanliness
                               Kebersihan Restoran





                       H       Hospitality
                               Keramahan




                               Accuracy
                       A       Ketepatan dalam Menerima dan
                               Menyiapkan Pesanan




                       M       maintenance
                               Perawatan Fasilitas Terbaik




                        P      Products
                               Produk Bermutu Tinggi





                        S      Speed with Service
                               Layanan Cepat






                                                                                         PT FAST FOOD INDONESIA TBK 81
                     InovasI dan TeknologI dIgITal sebagaI Pendorong PerTumbuhan berkelanjuTan
   78   79   80   81   82   83   84   85   86   87   88