Page 148 - KFC Annual Report 2018
P. 148

TATA KELOLA PERUSAHAAN                                                                                                                                                                         LAPORAN TAHUNAN
                             Corporate Governance                                                                                                                                                                              ANNUAL REPORT











        Tata Kelola Perusahaan
        Corporate Governance Report





        RAPAT UMUM PEMEGANG SAHAM (RUPS)                   GENERAL MEETINGS OF SHAREHOLDERS
        Pada tahun 2018, Perseroan menyelenggarakan Rapat Umum   In 2018,  the Company  convened  the Annual General Meeting
        Pemegang Saham Tahunan (RUPST) Tahun Buku 2017 pada   of Shareholders for the calendar year 2017 on 6 June 2018 in
        tanggal 6 Juni 2018 di Crowne Plaza, Tiara Room Lantai 3, Jl.   Crowne Plaza, Tiara Room,3  Floor, Jl Jendral Gatot Subroto Kav
                                                                              rd
        Jendral Gatot Subroto Kav 2-3 Jakarta dengan penjelasan   2-3 Jakarta with the following explanation:
        sebagai berikut:

         Kehadiran Direksi dan Dewan   Rapat dihadiri oleh/The Meeting is attended by:
         Komisaris Perseroan
                                    Dewan Komisaris/Board of Commissioners:
         Attendance of the Company’s   Komisaris II/Commissioner II                                       : Benny Setiawan Santoso
         Board of Directors and Board of   Komisaris Independen/Independent Commissioner  : Saptari Hoedaya
         Commissioners              Komisaris Independen/Independent Commissioner  : Gunawan Solaiman

                                     Direksi/The Board of Directors:
                                     Wakil Direktur Utama/Vice President Director          : Ricardo Gelael
                                     Direktur I/Director I                                                     : Ferry Noviar Yosaputra
                                     Direktur II/Director II                                                   : Justinus Dalimin Juwono
                                     Direktur IV/Director IV                                                 : Adhi Indrawan
                                     Direktur Tidak Terafiliasi /Non-Affiliated Director     : Omar Lutfhi Anwar

         Kuorum                      Pemegang  Saham  atau  Kuasa  Pemegang  Saham  sebanyak  1.806.992.702 lembar saham
         Quorum                      yang mewakili 90.57% suara dari total 1.995.138.579 lembar saham yang dikeluarkan XL.

                                    Shareholders or its Proxy in total 1.806.992.702  shares representing  90.57% of the total
                                    1.995.138.579 shares issued by XL.
         Tanya Jawab                Dalam Rapat telah diberikan kesempatan untuk tanya jawab dengan lingkup yang berkaitan
         Question and Answer        dengan pembahasan Mata Acara Rapat.  Sepanjang Rapat hanya ada satu pertanyaan dari
                                    Pemegang Saham terkait Mata Acara Rapat Pertama.

                                    In the Meeting the opportunity for question and answer related to the discussion of the Meeting
                                    Agenda was given. During the Meeting there was only one question from the Shareholders
                                    regarding the First Agenda of the Meeting.

         Pelaksanaan Hasil RUPST    Seluruh hasil RUPST telah selesai dilaksanakan sepenuhnya oleh Perseroan.
         Implementation of AGMS Result  All of the results of the AGMS have been fully implemented by the Company.


























        146      CONTINUE DRIVING FUTURE GROWTH                                                                                                                                                          CONTINUE DRIVING FUTURE GROWTH  147
                                                                                                                                                                                                              PT FAST FOOD INDONESIA TBK
                 PT FAST FOOD INDONESIA TBK
   143   144   145   146   147   148   149   150   151   152   153