Page 258 - AR SR FFI 2023_0805_Low
P. 258

ACCELERATING GROWTH TOWARDS RECOVERY                                                                                                                LAPORAN KEBERLANJUTAN
                                        MENGEJAR PERTUMBUHAN MENUJU PEMULIHAN                                                                                                               SUSTAINABILITY REPORT



        KINERJA EKONOMI                                                                                                                                                                                           KINERJA EKONOMI
                                                                                                                                                                                                                   Economic Performance
        Economic Performance





                    Aktivitas usaha yang dijalankan Perseroan telah                                                                       DISTRIBUSI PEROLEHAN NILAI EKONOMI (DALAM RP JUTA)
                    mendorong tingkat perekonomian baik lokal maupun                                                                      Distribution of Economic Value Acquisition (in Rp million)

                                                                                                                                                                                                           2022
                                                                                                                                                                                                                             2021
                                                                                                                                                                                       2023
                    nasional. Melalui pelibatan komunitas lokal, kontribusi                                                                         Economic Performance              Rp-Juta            Rp-Juta            Rp-Juta
                                                                                                                                                      Kinerja Ekonomi
                    ini juga memungkinkan terjadinya pemerataan ekonomi                                                                                                               Rp-Million        Rp-Million         Rp-Million
                                                                                                                                          Perolehan Nilai Ekonomi
                    masyarakat, mulai dari pembukaan lapangan pekerjaan                                                                   Economic Value Acquisition
                    hingga pemberian kompensasi yang sesuai dengan                                                                        Pendapatan                                       5.935.004          5.857.474         4.997.962
                                                                                                                                          Revenue
                    peraturan perundang-undangan yang berlaku.                                                                            Penghasilan Bunga                                   5.134              6.250             11.918
                                                                                                                                          Interest Income
                                                                                                                                          Penghasilan lain-lain                               9.939              5.673             2.718
                    The Company’s business activities have boosted the local and                                                          Other income
                    national economy. Through the involvement of local communities,                                                       Total Perolehan Nilai Ekonomi                    5.950.077          5.869.397         5.012.598
                    this contribution also allows for economic equality, started from the                                                 Total Economic Value Acquisition
                    opening  of  jobs  to  the  provision  of  compensation  in  accord  with                                             Pendistribusian Nilai Ekonomi
                                                                                                                                          Economic Value Distribution
                    prevailing laws and regulations.
                                                                                                                                          Biaya Operasional                                2.307.773          4.445.899         3.824.388
                                                                                                                                          Operating Expenses
                                                                                                                                          Biaya karyawan                                   1.346.933          1.303.909         1.185.752
                                                                                                                                          Employee Expenses
        Selain itu, kegiatan  Corporate Social Responsibility   In addition, Corporate Social Responsibility (CSR)                        Pembayaran dividen                                     -                  -                 -
        (CSR) yang dilaksanakan Perseroan juga telah      activities carried out by the Company have also supported                       Dividend payments
        mendukung peningkatan ekonomi yang secara tidak   economic improvement that is indirectly felt by the                             Pembayaran pajak                                  (48.290)                -                 -
        langsung dirasakan oleh masyarakat sekitar terutama di   surrounding community, specifically in the Company’s                     Tax payment
        area operasional Perseroan.                       operational areas.
                                                                                                                                          Penyaluran dana CSR                                    -                917                 -
                                                                                                                                          CSR disbursement
        KINERJA                                           PERFORMANCE                                                                     Jumlah Nilai Ekonomi yang Didistribusikan        3.606.416          5.750.725         5.010.140
                                                                                                                                          Total Economic Value Distributed
        Distribusi Nilai Ekonomi                          Economic Value Distribution                                                     Nilai Ekonomi yang Ditahan                        123.948            294.264             2.458
        Nilai ekonomi Perseroan di tahun 2023 terealisasi sebesar   The Company’s economic value in 2023 was realized at                  Retained Economic Value
        Rp5.950.077 juta, di mana mengalami peningkatan/  Rp5,950,077 million, where it has increased/decreased
        penurunan hingga 1,37% dari catatan tahun 2022 yaitu   by 1.37% from the 2022 record of Rp5,869,397 million.
        sebesar Rp5.869.397 juta.                                                                                                        Perbandingan Target dan Kinerja [F.2]             Target and Performance Comparison [F.2]
                                                                                                                                         Kinerja produksi dan keuangan Perseroan di tahun 2023   The Company’s annual production and financial
        Sementara itu, terjadi penurunan sebesar 37,29% pada   Meanwhile, there was a decline of  37.29%in the total                     secara keseluruhan mencapai pertumbuhan yang positif.   performance in 2023 overall achieved positive growth.
        total pendistribusian ekonomi yang tercatat sebesar   economic distribution amounted to Rp3,606,416 million                      Lebih lanjut, perbandingan antara target yang disusun   Furthermore, a comparison between the targets set and
        Rp3.606.416 juta dibandingkan catatan tahun sebelumnya   compared to the previous year’s record of Rp5,750,725                   dengan realisasi kinerja yang tercapai dapat dilihat pada   the actual performance achieved can be seen in the
        yaitu sebesar Rp5.750.725 juta.                   million.                                                                       tabel berikut ini:                                following table:

        Rincian distribusi nilai ekonomi tahun 2023 dijabarkan   Details of the economic value distribution in 2023 are
        dalam tabel di bawah ini:                         illustrated in the table below:













                             PT FAST FOOD INDONESIA TBK  256  LAPORAN TAHUNAN 2023                                                                                 2023 ANNUAL REPORT  257   PT FAST FOOD INDONESIA TBK
   253   254   255   256   257   258   259   260   261   262   263