Page 218 - Annual Report PT Fast Food Indonesia Tbk 2019
P. 218
The original financial statements included
herein are in Indonesian language.
PT FAST FOOD INDONESIA TBK PT FAST FOOD INDONESIA TBK
CATATAN ATAS LAPORAN KEUANGAN NOTES TO THE FINANCIAL STATEMENTS
Tanggal 31 Desember 2019 dan untuk As of December 31, 2019
Tahun yang Berakhir pada Tanggal Tersebut and for the Year then Ended
(Disajikan dalam Ribuan Rupiah, (Expressed in Thousands of Indonesian Rupiah,
Kecuali Dinyatakan Lain) Unless Otherwise Stated)
1. UMUM 1. GENERAL
PT Fast Food Indonesia Tbk (“Perusahaan”) PT Fast Food Indonesia Tbk (the “Company”) was
didirikan berdasarkan Akta Notaris Sri Rahayu, incorporated based on the Notarial Deed No. 20 of
S.H., No. 20 tanggal 19 Juni 1978. Akta pendirian Sri Rahayu, S.H., dated June 19, 1978. The deed of
tersebut telah mendapat persetujuan dari Menteri establishment was approved by the Minister of
Kehakiman Republik Indonesia melalui Surat Justice of the Republic of Indonesia through
Keputusan No. Y.A.5/245/12 tanggal 22 Mei its Decision Letter No. Y.A.5/245/12 dated
1979, dan didaftarkan di Kantor Pengadilan May 22, 1979, was registered in the District Court of
Negeri Jakarta dengan No. 4491 tanggal Jakarta under Registry No. 4491 dated
1 Oktober 1979, serta diumumkan dalam October 1, 1979, and was published in Supplement
Tambahan No. 682 dari Berita Negara Republik No. 682 of State Gazette of the Republic of Indonesia
Indonesia No. 90 tanggal 9 November 1979. No. 90 dated November 9, 1979.
Anggaran Dasar Perusahaan telah mengalami The Company’s Articles of Association has been
beberapa kali perubahan, perubahan terakhir amended several times, the latest amendment of
berdasarkan Akta Notaris Ir. Nanette Cahyanie which was documented in Notarial Deed No. 29 of Ir.
Handari Adi Warsito, S.H., No. 29 tanggal 20 Juni Nanette Cahyanie Handari Adi Warsito, S.H., dated
2019 mengenai maksud dan tujuan serta kegiatan June 20, 2019 concerning purposes, objective and
usaha Perusahaan. Perubahan tersebut telah activities of the Company . These amendments were
dilaporkan kepada dan terdaftar dalam reported to and registered by the Ministry of Laws and
Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Human Rights of the Republic of Indonesia as
Republik Indonesia sebagaimana terdokumentasi documented in letter No. AHU-
dalam surat No. AHU-0035762.AH.01.02.Tahun 0035762.AH.01.02.Tahun 2019 dated July 9, 2019.
2019 tanggal 9 Juli 2019.
Perusahaan bergerak di bidang makanan dan The Company is engaged in food and restaurant
restoran. Perusahaan memulai usaha activities. The Company started its commercial
komersialnya sejak tahun 1979. operations in 1979.
Perusahaan tidak memiliki entitas induk dan The Company has no Parent and Ultimate Parent
entitas induk terakhir karena tidak terdapat entitas because there is no entity that has control over
yang memiliki kendali terhadap Perusahaan. the Company.
Pada tanggal 31 Desember 2019, Perusahaan As of December 31, 2019, the Company has 16,968
mempunyai 16.968 karyawan tetap (2018: 16.162 permanent employees (2018: 16,162 permanent
karyawan tetap) (tidak diaudit). Kantor pusat employees) (unaudited). The head office of
Perusahaan terletak di Jl. M.T. Haryono Kav.7, the Company is located at Jl. M.T. Haryono Kav.7,
Jakarta, Indonesia. Jakarta, Indonesia.
Pada tanggal 31 Desember 2019, Perusahaan As of December 31, 2019, the Company operates
telah mengoperasikan 748 gerai restoran 748 restaurant outlets (2018: 689 restaurant outlets)
(2018: 689 gerai restoran) (tidak diaudit). (unaudited).
6
216 PT FAST FOOD INDONESIA TBK INNOVATION & DIGITAL TECHNOLOGY AS THE ENGINE OF SUSTAINABLE GROWTH