Page 127 - KFC Annual Report 2017
P. 127

TATA KELOLA PERUSAHAAN      TANGGUNG JAWAB SOSIAL PERUSAHAAN     LAPORAN KEUANGAN
                  Corporate Governance        Corporate Social Responsibility      Financial Statement















                                                                                           SISTEM MANAJEMEN MUTU
                                                                                      QUALITY MANAGEMENT SYSTEM





               Pada tahun 2017, KFC Indonesia melakukan persiapan untuk   In 2017, KFC Indonesia prepares to up grade  the ISO 9001:
               up grade system manajemen mutu ISO 9001:2015, dimulai   2015 quality management system, starting from Corporate
               dari Corporate strategic meeting yang dihadiri oleh semua   strategic meeting which is attended by all GM and Board
               GM dan Direksi dilanjutkan dengan penyusunan KPI dan   of Directors followed by drafting of  KPI and department
               objective departemen serta penyusunan dokumen sesuai   objectives and compilation of documents in accordance
               dengan klausul ISO 9001:2015.                      with ISO 9001: 2015 clause.



                    KFC INDONESIA DINILAI TELAH MENGIMPLEMENTASIKAN SISTEM
                    MANAJEMEN MUTU ISO 9001:2008 PADA RUANG LINGKUP
                    SERTIFIKASINYA. MERUPAKAN BENTUK KEBERHASILAN DARI KOMITMEN
                    MANAJEMEN DAN SELURUH KARYAWAN KFC INDONESIA DALAM RANGKA
                    MENINGKATKAN KEPUASAN PELANGGAN DAN PERBAIKAN YANG
                    BERKESINAMBUNGAN

                    KFC Indonesia is considered to have implemented the ISO 9001: 2008 Quality Management
                    System in the scope of its certification. This is a form of  success of the management
                    commitment and all of KFC Indonesia’s employees in order to improve customer satisfaction
                    and continuous improvement




               Tahapan  yang  dijalankan  dalam  proses  extend  to  scope   The implemented stages in the process of “extend to scope”
               adalah sebagai berikut :                           are as follows :
               •   Melaksanakan training Awareness ISO 9001:2015 yang   •   Conduct Awareness training on ISO 9001: 2015
                   diikuti oleh department head pada tanggal 21  April   followed by department head on 21 April 2017 to
                   2017 untuk memberikan pemahaman tentang konsep     provide an understanding of the basic concepts of ISO
                   dasar dari Sistem Manajemen Mutu ISO 9001:2015.    9001: 2015 Quality Management System.
               •   Salah satu klausul dalam standard ISO 9001:2015   •   One clause in the ISO 9001: 2015 standard specifies
                   menyebutkan perlunya evaluasi kinerja individu/    the need for individual / employee performance
                   karyawan. Hal ini sejalan dengan program HR  yaitu   evaluation. This is in line with the HR program that
                   penerapan sistem penilaian kinerja individu  yang   is the application of a more objective and concrete
                   lebih obyektif dan konkrit,  yang kedepannya akan   individual performance appraisal system, which in
                   menggantikan Performance  Appraisal. Untuk itu     the future will replace the Performance Appraisal.
                   dipilih sistem penilaian kinerja dengan memilih tema   Therefore the performance appraisal system is
                   yang berkaitan dengan tujuan perusahaan (corporate   selected by choosing a theme related to corporate
                   objective) dan menjadi fokus individu setiap tahunnya   objectives and become the focus of individuals each
                   (KPI).                                             year (KPI).


                   Workshop Performance Management System diadakan    The Performance Management System Workshop was
                   oleh PMD dan ISO pada 20 April 2017 dengan fasilitator   held by PMD and ISO on 20 April 2017 with an external
                   eksternal konsultan diikuti oleh department head dan   facilitator consultant followed by department head and
                   salah satu staf yang ditunjuk.                     one of the designated staff.








                                            DRIVING FUTURE GROWTH | ANNUAL REPORT 2017  PT FAST FOOD INDONESIA TBK  125
   122   123   124   125   126   127   128   129   130   131   132